1x Klik Iklan adalah Donasi untuk perkembangan Blog ini

Arsip 15 s/d 21 September 2010

Selasa
21 September

"Melintasi Garis Perbatasan"
Bercerita Tentang Hiroshima - James Joseph, Warga India Yang Menetap di Hiroshima
photophoto
(Kiri) James Joseph
(Kanan) Anggota kelompok yang dipimpin Joseph

Pada bulan Agustus lalu, sebuah kelompok sipil di Hiroshima menggelar sebuah pameran tentang peristiwa bom atom Hiroshima tahun 1945. Pemimpin kelompok itu adalah James Joseph, seorang warga India yang telah menetap di Hiroshima selama 18 tahun. Kami akan laporkan tentang pameran itu dan seperti apa upaya Joseph untuk mempromosikan perdamaian.

Senin
20 September

"Fokus Radio Jepang"
Sensor 'Biometrik' Yang Dapat Mendeteksi Bebauan Halus

photophoto
(Kiri) Sensor bebauan menggunakan sel serangga
(Kanan) Sel-sel yang dikelilingi sensor

Sejenis sensor bebauan yang dibuat dengan sel indra penciuman serangga tengah dikembangkan di Jepang. Sensor ini dapat mendeteksi bebauan halus yang tidak dapat dicium manusia. Kami akan laporkan bagaimana sensor ini dikembangkan dan seperti apa cara kerjanya.


"Belajar Bahasa Jepang"

Minggu
19 September

"Halo dari Tokyo"

photo

Setiap hari Minggu, kami membacakan surat dan menjawab pertanyaan, serta memutarkan lagu-lagu permintaan pendengar.

Sabtu
18 September

"J-pop Pekan Ini"
Kami akan memutarkan tiga lagu yang tengah populer di Jepang pekan ini beserta informasi seputar penyanyi dan lagunya.


Jumat
17 September

"Fokus Radio Jepang"
Cara Jepang Membantu Agar Para Anak Yatim Piatu Dapat Mengglobal
photophoto
(Kiri) Salah satu kegiatan kampanye penggalangan dana Ashinaga.
(Kanan) Pimpinan Ashinaga, Yoshiomi Tamai bersama seorang siswa penerima beasiswa.

Sejak didirikan 40 tahun lalu, sebuah LSM Jepang bernama Ashinaga telah membantu sekitar 80.000 anak yatim piatu untuk dapat meneruskan sekolah mereka. LSM yang namanya diambil dari ungkapan bahasa Inggris "Daddy-long-legs" ini telah mengembangkan sebuah metode untuk tidak hanya memberikan bantuan finansial tapi juga dukungan mental kepada anak-anak yatim piatu ini agar mereka dapat mandiri. Kini LSM tersebut mulai menyebarkan metode mereka itu ke seluruh dunia.

"Belajar Bahasa Jepang"


Kamis
16 September

"Fokus Radio Jepang"
Melestarikan SATOYAMA Dunia

Berbagai jenis spesies menghuni kawasan Satoyama di seluruh Jepang, dan hidup harmonis dengan manusia. Kami akan perkenalkan anda pada bentang alam Satoyama dan kegiatan pelestariannya, sebagai upaya mengajak masyarakat hidup bersama dengan alam. Jepang sendiri akan mengusulkan inisiatif Satoyama dalam konferensi COP-10 bulan depan

Rabu
15 September

"Nippon Q & A"
JAXA

Pekan ini kami akan menjawab surat seorang pendengar dari siaran Bahasa Bengali yang bertanya: "Tolong ceritakan tentang JAXA. Kapan lembaga itu dibentuk dan apa pencapaian mereka?"


"Legenda Dari Jepang"
Menggali di Kaki Pelangi
photo
Bunga Gentiana yang digambarkan dalam cerita tersebut.

"Belajar Bahasa Jepang"



0 Response to "Arsip 15 s/d 21 September 2010"

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
http://i88.servimg.com/u/f88/13/68/66/97/duitbu10.gif
https://encrypted-tbn1.google.com/images?q=tbn:ANd9GcRlNAV0vjue26_i2OFR0Fn1C_w7W3Gp6hXDI_WPL4IN8ZaIR5YhIA
Powered by Blogger